Rabu, 04 April 2012

Instagram for Android

Pagi ini iseng-iseng buka twitter, eh dapat info dari metroTV news yg mengabarkan bahwa saat ini instagram sudah dapat digunakan di android.
Tanpa pikir panjang lagi, saya langsung menuju link yang diberikan dan install instagram.
Setelah proses sign up dan mengisi data-data yang perlu, saya mencari objek derita yang siap di foto. Kebetulan ada dua ponsel yang sedang saya pegang dan dua-duanya bermasalah, maka jadilah 'mereka' objek derita dan kelinci percobaan.
dan hasilnya ---> criinngggg....


kereeeennn.. dan satu kata buat android, kereeennn... Aplikasi yang selama ini cuma bisa dipake di iphone sekrang sudah bisa digunakan di Android. Kemarin juga, ada yang memberitakan bahwa data yang digunakan di Android jauh lebih hemat dibandingkan dengan Iphone (no SARA, hehehe) tapi saya belum membaca berita lengkapnya, dan masih banyak keunggulan-keunggulan lainnya.... sekali lagi, Android itu kereenn.

Senang bisa memilikimu "Shakira White" i'm yours ^_^
lanjut baca qaqa ^_^ - Instagram for Android